SEJAK usia muda, ia adalah orang yang taat berdoa. Ayahnya adalah koki kerajaan, dan ibunya adalah ibu rumah tangga yang mendidik Gaspar dengan baik. Gaspar ditahbiskan dan menjadi ahli evangelisasi. Ia dipenjara empat tahun karena tidak mau tunduk pada pemerintahan Napoleon.
Ia menemukan Kongregasi Missionaries of the Precious Blood of Jesus, dengan fokus misi pewartaan dan pengajaran. Bersama dengan Maria de Mattia, kongregasi ini berkembang, memunculkan cabang khusus untuk wanita.
Sumber: “disadur dari santibeati.it”
Kredit Gambar: cpps-preciousblood.org dan evangeliodeldia.org
Membantu para Waligereja mewujudkan masyarakat Indonesia yang beriman, menghayati nilai-nilai universal, serta mampu menggunakan media komunikasi secara bertanggung jawab demi terciptanya persaudaraan sejati dan kemajuan bersama.